Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2023

Walikota Memimpin Kirab Penghargaan Adipura Kencana Tahun 2022 di Surabaya

Gambar
  Surabaya,Surya Mentari - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menyiapkan 20 mobil jeep willys untuk membawa kirab penghargaan Adipura Kencana Tahun 2022, sebagai wujud syukur atas keberhasilan Kota Surabaya meraih penghargaan Adipura Kencana yang ketujuh kalinya.Rabu (1/3/2023). rombongan kirab jeep willys dipimpin langsung Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi. Tak hanya itu, sejumlah perwakilan Perangkat Daerah (PD), Satgas, Tokoh Masyarakat hingga kepala sekolah juga akan turut serta dalam arak-arakan. Adipura Kencana di bawa Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi didampingi Perangkat Daerah dan Satgas. Kemudian ada kepala sekolah yang memperoleh penghargaan (Adiwiyata) dan untuk Nirwasita Tantra juga beberapa masyarakat ikut di dalam rombongan. Arak-arakan dimulai di Jalan Raya Ahmad Yani (depan Gedung Graha Pena) menuju Taman Surya Balai Kota Surabaya. Setelah sampai di lokasi finish, penghargaan Adipura Kencana akan diserahkan secara simbolis kepada perwakilan masyara...